× -bahasa-

×

view_list1.png Artikel     view_masonry.png Galeri     view_list2.png Video    
×
  • url:
×
×
×
9 0 0 0 0 0
9
   ic_mode_light.png

Manfaat Jantung Pisang

Jantung Pisang, angkat tangan yang pernah komsumsi? ?

Jantung pisang mengandung vitamin A, vitamin B1, vitamin C, dan mineral penting seperti fosfor, kalsium dan Fe (zat besi).

Adapun manfaat jantung pisang yaitu :

1. Mencegah stroke – Caranya yaitu dengan menggunakan satu buah jantung pisang ambon yang direbus. Setelah itu, peras dan ambil sarinya dan selanjutnya minum sebanyak dua kali sehari untuk mencegah penyakit stroke.

2. Mencegah Kolesterol – Mampu mengikat lemak jahat dan kolesterol yang nantinya akan dikeluarkan

3. Menyehatkan Perut – Melancarkan pencernaan karena jantung pisang mengandung fiber yang tinggi.

4. Makanan penderita diabetes – Baik bagi penderita diabetes karena memiliki indeks glikemik yang rendah sehingga insulin yang dibutuhkan untuk mengubah glukosa menjadi energi. Jantung pisang yang di rebus saja ini, sangat efektif untuk turunkan kandungan gula darah.

5. Kaya serat – Mengandung serat pangan yang tinggi sebab jantung pisang memiliki kandungan seperti karbohidrat, protein, mineral maupun vitamin seperti betakarotin, vitamin B1.

6. Baik untuk diet – karena jantung pisang memberikan efek kenyang lebih lama, daripada manfaat nasi putih karena memiliki serat yang tinggi dan rendah

7. Melancarkan siklus darah – karena jantung pisang bersifat anti koagulan yang dapat mencegah terjadinya penggumpalan darah.

8. Mencegah kanker – Mengurangi efek radikal bebas dimana radikal bebas ini bisa mengakibatkan kerusakan kinerja organ, karena sistem oksidasi mengakibatkan penuaan pada beberapa sel. Estrak metanol dalam jantung pisang mempunyai karakter seperti manfaat antioksidan, yang sangat baik untuk mencegah radikal bebas.

9. Anti penuaan – Mampu melakukan perbaikan beberapa sel, karena kandungan flavonoidny berfungsi juga sebagai anti radikal

10. Mencegah penyakit gondok – karena jantung pisang mengandung yodium

11. Menyembuhkan infeksi – karena jantung pisang memiliki kandungan etanol dan dapat menghalangi perkembangan bakteri

12. Meningkatkan produksi sel darah merah – Kandungan di dalam jantung pisang yang mengandung zat besi, sehingga akan menambah kandungan hemoglobin dalam darah.

13. Mengontrol darah saat menstruasi – Hal ini terjadi karena jantung pisang yang di rebus mempunyai kekuatan untuk mengontrol hormon progesteron sehingga akan mengontrol keluarnya darah haid.

14. Memperbaiki mood – karena jantung pisang memiliki kandungan magnesium yang dipercaya dapat mengurangi rasa kekhawatiran serta memperbaiki suasana hati.

15. Meningkatkan produktivitas ASI – Bukan hanya manfaat daun katuk yang mampu meningkatkan produktivitas air susu seorang ibu, tetapi jantung pisang dapat menjadi alternatif makanan untuk memperlancar ASI bagi ibu menyusui.

Semoga Bermanfaat

❮ sebelumnya
selanjutnya ❯
ArtikelinfoduniaFakta UnikFlora dan FaunaInformasi MenarikTrik dan tipsLife HackTutorial
+
<<
login/register to comment
×
  • ic_write_new.png expos
  • ic_share.png rexpos
  • ic_order.png urutan
  • sound.png malsa
  • view_list2.png listHD
  • ic_mode_light.png light
× rexpos
    ic_posgar2.png tg.png wa.png link.png
  • url:
× urutan
ic_write_new.png ic_share.png ic_order.png sound.png view_list2.png ic_mode_light.png ic_other.png
+